Kamis, 01 Maret 2012

Screwdriver 

Bertemu lagi,

    Screwdriver adalah koktail yang dibuat dari bahan jus jeruk, dicampur dengan vodka. Nama Screwdriver diambil dari kebiasaan para pekerja Amerika Serikat di Arab Saudi, yang mencampur vodka dengan jus jeruk mereka, lalu diaduk menggunakan obeng (screwdriver) mereka. Di luar Amerika Serikat, minuman ini sering dipanggil "Vodka and orange". Ada banyak variasi dari minuman ini, seperti :
  • "Anita Bryant", dalam minuman ini jus jeruk diganti dengan jus apel
  • "Cuban Screwdriver", disini diberi rum
  • "Hi-Fi", jus jeruk segar diganti dengan minuman jeruk berkarbonasi
Dan masih ada beberapa lainnya.
Minuman ini biasanya disajikan dengan cara pour on rocks  atau dituang dalam gelas yang berisi es, lalu dihiasi dengan potongan jeruk.






sumber : wikipedia, google

0 komentar:

Posting Komentar

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!